percaya dengan ucapan
tidak termakan gosip murahan
yang akan menimbulkan perpisahan
belajar sabar untuk kemenangan
saling setia dan terbuka
untuk jangka panjang sampai tua
jangan pernah rapuh
bila hati mulai gundah terselip kata selingkuh
obati dengan shalat
membaca alquran setiap saat
pondasi hati dan jiwa kembali kuat
terjalin keluarga sampai kiamat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar